Contoh Laporan Karya Ilmiah Membuat Tape Ketan
Karya Ilmiah
Langkah - Langkah Membuat
Tape Ketan
gambar tape ketan |
Disusun Oleh :
Nama : Refina Ristiana
Kelas : XII IIS 2
No. Absen : 30
Judul : Langkah-Langkah Membuat Tape Ketan
Tujuan : Untuk mengetahui bagaimana cara membuat tape dengan fermentasi
Waktu : Jum'at 22 Februari 2019 - Minggu 24 Februari 2019
Alat dan Bahan :
a.Alat
- Beras Ketan
- Ragi Tape
- Plastik
- Daun Pisang
baca juga laporan krya ilmiah pembuatan tape singkong
karya tulis ke jawa timur, makam gusdur, masjid baharul nahri dan jatim park
karya tulis jembatan suramadu, WBL dan Museum Jala Crana
Proposal peringatan HUT RI
Karya tulis makam Sunan Kali Jaga, Syah Ahmad Pekalongan, Cibaduyut, Museum Geologi dan Trans Studio Bandung
- Cuci peralatan dengan bersih
- Cuci beras ketan sampai bersih
- Kemudian rendam beras ketan selama satu malam
- Tiriskan beras lalu kukus sampai beruap banyak. Selanjutnya siram dengan air panas, kukus lagi selama 15 menit.
- Angkat ketan dari dandang /panci kemudian diamkan hingga dingin di tampah.
- Ratakan ketan di dalam wadah, taburi setengah bagian ragi. Tutup dengan cara membalikkan ketan, taburi juga sisa ragi.
- Setelah itu bungkus ke dalam daun pisang lalu letakkan di tempat yang hangat.
- Kemudian bungkus dengan plastik dan biarkan fermentasi selam 3 hari agar menjadi tape ketan.
Setelah melakukan penelitian ternyata dapat disimpulkan bahwa fermentasi yang terjadi pada tape ketan terjadi selama 3 hari. Selain itu juga dalam proses pembuatan tape ini ada hal-hal yang harus diperhatikan supaya proses fermentasi tersebut berlangsung secara sempurna. Selama proses fermentasi tidak memerlukan oksigen. Oleh karena itulah, proses fermentasi pada ketan yang tertutup rapat lebih cepat dibandingkan dengan ketan yang terbuka. Lamanya proses fermentasi juga mempengaruhi kadar alkohol yang dihasilkan.
0 Comments